Path: TopYYS AKBID HELVETIA PEKANBARU

HUBUNGAN ANEMIA SELAMA KEHAMILAN DENGAN BERAT BADAN BAYI LAHIR RENDAH DI RB AFIYAH KECAMATAN PAYUNG SEKAKI PEKANBARU TAHUN 2008

Undergraduate Theses from SUPTHELPP /
Oleh : Erianti (akbidpku@helvetia.ac.id)
Dibuat : , dengan 1 file

Keyword : Anemia, Berat Badan Bayi Lahir Rendah.
Url : http://helvetia.ac.id/library

Angka kematian bayi di Indonesia pada saat ini masih tergolong tinggi. Dimana pada tahun 2008 tercatat 31/1000 kelahiran hidup. Namun angka ini masih tergolong tinggi dibandingkan dengan negara-negara lainnya. Penyebab Angka Kematian Bayi ini dapat disebabkan oleh anemia pada saat kehamilan. Anemia adalah kadar HB ibu hamil < 11 gr %. Penyebab anemia dalam kehamilan adalah asupan Fe yang tidak memadai, dan peningkatan kebutuhan fisiologis. Adapun anemia pada saat kehamilan dapat menyebabkan kejadian Berat Badan Bayi Lahir Rendah.

Desain penelitian ini adalah secara analitik observasional, dengan menggunakan desain cross sectional. Populasi dan sample dari penelitian ini adalah ibu hamil yang memeriksakan kehamilan beserta HB nya dan bersalin di RB Afiyah tahun 2008 sebanyak 140 orang. Alat pengumpulan data pada penelitian ini adalah kuesioner tabel checklist. Analisa data dengan uji chi square.

Berdasarkan hasi penelitian, ada 140 ibu hamil yang memeriksakan kehamilan, diantaranya kadar Hb yang < dari 11 gr% ada 38 Bayi (32,8%) yang mengalami Berat Badan Bayi Lahir Rendah, 78 Bayi (67,2%) tidak mengalami Berat Badan Bayi Lahir Rendah. Dengan p value(0,621) > (0,05).

Dengan demikian diharapkan pada ibu hamil hendaknya memperhatikan kesehatannya saat pra hamil, misalnya makan – makanan yang bergizi, dan selalu mengkonsumsi tablet besi, baik itu pencegahan, pemeliharaan, dan pengobatan.

Deskripsi Alternatif :

Angka kematian bayi di Indonesia pada saat ini masih tergolong tinggi. Dimana pada tahun 2008 tercatat 31/1000 kelahiran hidup. Namun angka ini masih tergolong tinggi dibandingkan dengan negara-negara lainnya. Penyebab Angka Kematian Bayi ini dapat disebabkan oleh anemia pada saat kehamilan. Anemia adalah kadar HB ibu hamil < 11 gr %. Penyebab anemia dalam kehamilan adalah asupan Fe yang tidak memadai, dan peningkatan kebutuhan fisiologis. Adapun anemia pada saat kehamilan dapat menyebabkan kejadian Berat Badan Bayi Lahir Rendah.

Desain penelitian ini adalah secara analitik observasional, dengan menggunakan desain cross sectional. Populasi dan sample dari penelitian ini adalah ibu hamil yang memeriksakan kehamilan beserta HB nya dan bersalin di RB Afiyah tahun 2008 sebanyak 140 orang. Alat pengumpulan data pada penelitian ini adalah kuesioner tabel checklist. Analisa data dengan uji chi square.

Berdasarkan hasi penelitian, ada 140 ibu hamil yang memeriksakan kehamilan, diantaranya kadar Hb yang < dari 11 gr% ada 38 Bayi (32,8%) yang mengalami Berat Badan Bayi Lahir Rendah, 78 Bayi (67,2%) tidak mengalami Berat Badan Bayi Lahir Rendah. Dengan p value(0,621) > (0,05).

Dengan demikian diharapkan pada ibu hamil hendaknya memperhatikan kesehatannya saat pra hamil, misalnya makan – makanan yang bergizi, dan selalu mengkonsumsi tablet besi, baik itu pencegahan, pemeliharaan, dan pengobatan.

Beri Komentar ?#(0) | _BOOKMARK

PropertiNilai Properti
ID PublisherSUPTHELPP
_ORGANIZATION
Nama KontakAlfiansyah, S.Kom., M.Kom
AlamatKapten Sumarsono
KotaMedan
DaerahSumutara Utara
NegaraIndonesia
Telepon+62 852-7055-6169
FaxNot Available
E-mail Administratorfiandeal@yahoo.com
E-mail CKOfiandeal@yahoo.com

_PRINTTHISPAGE

Kontributor...

  • Dr. HOPPY DEWANTO, M.Kes, Editor: info@helvetia.ac.id@supthelpp