Path: TopYYS INSTITUT KESEHATAN HELVETIAD4 Kebidanan

HUBUNGAN GAYA BELAJAR KINESTETIK DENGAN HASIL BELAJAR MATA KULIAH ASKEB II PERSALINAN MAHASISWI SEMESTER III AKADEMI KEBIDANAN HARAPAN MAMA MEDAN TAHUN 2013

Undergraduate Theses from OJS 2549-3760 /
Oleh : SUSI HELFIDA SIMARMATA
Dibuat : , dengan 1 file

Keyword : gaya belajar kinestetik, hasil belajar askeb II
Url : http://www.helvetia.ac.id

Didalam proses belajar tidak ada cara belajar yang dianggap benar atau salah karena setiap orang mempunyai gaya belajar yang berbeda-beda dan memberikan keuntungan serta kekurangan masing-masing. Ketika siswa mampu memahami masing-masing gaya belajar individu maka diperlukan pembahasan lebih lanjut mengenai gaya belajar yang lebih detail. Mempelajari langkah-langkah apa yang dapat siswa ambil untuk memilih strategi belajar yang sesuai dengan gaya belajar yang mereka miliki.


Desain penelitian ini adalah desain penelitian deskriptif analitik. Sampel dalam penelitian ini adalah seluruh mahasiswi tingkat II di Akademi Kebidanan Harapan Mama sebanyak 65 orang. Sampel diambil dengan menggunakan teknik pengambilan sampel secara total sampling yaitu seluruh populasi dijadikan sampel sebanyak 65 orang.


Dari hasil penelitian ini diketahui bahwa frekuensi gaya belajar kinestetik dengan kategori baik mendapat hasil belajar sangat baik berjumlah 6 orang (9,2%), gaya belajar kinestetik dengan kategori kurang mendapat hasil belajar sangat baik berjumlah 2 orang (3,1%). Nilai P Value <α yaitu P = 0,010 < 0,05, sehingga ada hubungan gaya belajar kinestetik dengan hasil belajar mata kuliah Askeb II persalinan mahasiswi semester III Akademi Kebidanan Harapan Mama Medan Tahun 2013. Hasil penelitian menunnjukkan bahwa ada responden yang memiliki hasil belajar yang cukup. Diharapkan kepada responden untuk lebih meningkatkan hasil belajar supaya mendapat prestasi yang lebih baik.


Kesimpulan dari penelitian ini adalah mahasiswa yang semakin aktif dalam proses pembelajaran akan semakin baik pula hasil belajarnya. Diharapkan kepada responden untuk lebih meningkatkan hasil belajar supaya mendapat prestasi yang lebih baik.

Deskripsi Alternatif :

Didalam proses belajar tidak ada cara belajar yang dianggap benar atau salah karena setiap orang mempunyai gaya belajar yang berbeda-beda dan memberikan keuntungan serta kekurangan masing-masing. Ketika siswa mampu memahami masing-masing gaya belajar individu maka diperlukan pembahasan lebih lanjut mengenai gaya belajar yang lebih detail. Mempelajari langkah-langkah apa yang dapat siswa ambil untuk memilih strategi belajar yang sesuai dengan gaya belajar yang mereka miliki.


Desain penelitian ini adalah desain penelitian deskriptif analitik. Sampel dalam penelitian ini adalah seluruh mahasiswi tingkat II di Akademi Kebidanan Harapan Mama sebanyak 65 orang. Sampel diambil dengan menggunakan teknik pengambilan sampel secara total sampling yaitu seluruh populasi dijadikan sampel sebanyak 65 orang.


Dari hasil penelitian ini diketahui bahwa frekuensi gaya belajar kinestetik dengan kategori baik mendapat hasil belajar sangat baik berjumlah 6 orang (9,2%), gaya belajar kinestetik dengan kategori kurang mendapat hasil belajar sangat baik berjumlah 2 orang (3,1%). Nilai P Value <α yaitu P = 0,010 < 0,05, sehingga ada hubungan gaya belajar kinestetik dengan hasil belajar mata kuliah Askeb II persalinan mahasiswi semester III Akademi Kebidanan Harapan Mama Medan Tahun 2013. Hasil penelitian menunnjukkan bahwa ada responden yang memiliki hasil belajar yang cukup. Diharapkan kepada responden untuk lebih meningkatkan hasil belajar supaya mendapat prestasi yang lebih baik.


Kesimpulan dari penelitian ini adalah mahasiswa yang semakin aktif dalam proses pembelajaran akan semakin baik pula hasil belajarnya. Diharapkan kepada responden untuk lebih meningkatkan hasil belajar supaya mendapat prestasi yang lebih baik.

Beri Komentar ?#(0) | _BOOKMARK

PropertiNilai Properti
ID PublisherOJS 2549-3760
_ORGANIZATION
Nama KontakAlfiansyah, S.Kom., M.Kom
AlamatKapten Sumarsono
KotaMedan
DaerahSumutara Utara
NegaraIndonesia
Telepon+62 852-7055-6169
FaxNot Available
E-mail Administratorfiandeal@yahoo.com
E-mail CKOfiandeal@yahoo.com

_PRINTTHISPAGE

Kontributor...

  • Drs. H. Ismail Efendi, M.Si


    Dra. Nurhayati, M.Pd, Editor: LPPM STIKes Helvetia